Resep Stik Keju Balado : 300 gram terigu serba guna 75 gram tapioka 50-100 ml air 50 gram margarine, cairkan 100 ml putih telur 100 gram keju parut 1/2 sdt garam 2 batang seledri, iris halus 8 buah bawang putih, haluskan Minyak goreng untuk menggoreng Seasoning Baladorempahindonesiaku
Cara membuat Stik Keju Balado : 1. Campur margarine cair dan putih telur, aduk rata 2. Dlm sebuah wadah, masukkan semua bahan lainnya, kecuali air 3. Masukan jg campuran margarine dan putih telur 4. Masukkan air sdkt demi sdkt, uleni sampe adonan kalis 5. Giling adonan menggunakan gilingan mie atau manual saja lalu dipotong2 memanjang. 6. Goreng di dlm minyak goreng panas sampe kuning keemasan 7. Angkat, tiriskan, dinginkan 8. Masukkan stik keju ke dalam wadah besar, taburi seasoning Baladorempahindonesiakuaduk rata 9. Hidangkan/masukkan ke toples kedap udara.
0 Response to "Resep Cara Membuat Stik Keju Balado"
Posting Komentar